Terapi Ortho-K

Terapi Mata Minus dengan Lensa Malam

Ingin bebas kacamata atau lensa kontak sepanjang hari? Gunakan Ortho-K saat Anda tidur secara rutin. Lensa malam ini membentuk ulang kornea, dan memberikan penglihatan kembali jernih keesokan harinya.

Siapa Saja yang Membutuhkan Terapi Ortho-K

Lensa Ortho-K adalah pilihan tepat untuk:

  1. Anak-anak: Orang tua yang ingin mengendalikan minus anak mereka tanpa operasi, terutama selama masa pertumbuhan.
  2. Orang Dewasa Aktif: Individu yang ingin bebas dari kacamata dan lensa kontak di siang hari untuk menunjang pekerjaan atau hobi yang butuh mobilitas tinggi.

Cara Kerja
Terapi Ortho-K

Membentuk ulang permukaan kornea saat tidur.

Ortho-K seperti “pembentuk mata” yang dipakai saat tidur. Lensa ini bekerja dengan lembut membentuk ulang permukaan depan mata (kornea) saat Anda tidur. Jadi, saat bangun, kamu bisa melihat jelas tanpa perlu memakai kacamata atau lensa kontak di siang hari!

Cara Pakai Lensa

 

Lensa Ortho-K sangat mudah digunakan! Cukup ikuti langkah-langkah sederhana ini semudah 1,2,3
  1. Malam Hari: Teteskan cairan khusus pada lensa Ortho-K sebelum memasangnya ke mata. Cairan ini membantu lensa terpasang dengan nyaman.
  2. Tidur Nyenyak: Pakai lensa Ortho-K semalaman, selama kurang lebih 8 jam saat Anda tidur. Lensa ini akan bekerja membentuk ulang kornea matamu secara lembut.
  3. Esok Hari: Lepaskan lensa Ortho-K saat bangun tidur dan lihat Lebih Jelas sepanjang haru tanpa perlu memakai kacamata atau lensa konta

Artikel Tentang