Rekomendasi Screen Time untuk Anak-Anak yang Tepat

Rekomendasi Screen Time untuk Anak-Anak yang Tepat

VIO OPTICAL – Era digital dengan kemajuan teknologi berdampak besar bagi perkembangan anak. Dengan kemajuan teknologi penggunaan gadget semakin tinggi. Tanpa disadari penggunaan gadget dan teknologi lainnya dapat berpengaruh terhadap perkembangan fisik, mental, dan emosi anak. Terlebih lagi lagi kebiasaan menggunakan gadget pada anak bisa berdampak buruk bagi perkembangan visualnya. Setiap orang tua perlu untuk […]