Mengapa Vision Therapy Penting untuk Kesehatan Mata Anda?
Vision Therapy – Setiap orang tua memiliki harapan agar anak-anak mereka memiliki penglihatan yang sempurna. Namun, tidak jarang timbulnya satu masalah penglihatan menimbulkan rasa resah bagi mereka. Gangguan penglihatan cukup umum dialami anak-anak dan mempengaruhi sekitar satu dari 20 anak prasekolah dan satu dari empat anak usia sekolah. Banyak dari anak-anak dengan gangguan penglihatan hanya membutuhkan […]